get app
inews
Aa Text
Read Next : DPRD Respons soal Pengadaan Mobil Dinas Pimpinan, Ini Kata Wakil Ketua Dwi Basyuni

Akses Jalan Cipasung-Subang Kembali Dibuka Usai Longsor, BPBD Tambah 1 Alat Berat

Selasa, 08 April 2025 | 10:23 WIB
header img
Akses jalan penghubung Cipasung–Subang di Kuningan, Jabar, yang sempat lumpuh total akibat longsor kini sementara bisa dilalui usai proses pembersihan dengan alat berat. (foto: Ist)

KUNINGAN,iNEWS.ID–Akses jalan penghubung Cipasung–Subang yang sempat lumpuh total akibat longsor di Desa Cantilan, Kecamatan Selajambe, Kabupaten Kuningan, kini sudah bisa kembali dilalui kendaraan roda dua maupun roda empat.

Hal itu setelah tim gabungan berhasil melakukan proses pembersihan material longsor dengan menurunkan alat berat sejak Senin (7/4).

Kepala Pelaksana BPBD Kuningan, Indra Bayu Permana mengatakan, longsor terjadi setelah hujan dengan intensitas sedang hingga lebat mengguyur wilayah tersebut.

Editor : Andri Yanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut