get app
inews
Aa Text
Read Next : Bawa Tim Dokter ke Rumah Warga, Tina Bantu Periksa Kesehatan Lansia 100 Tahun

Ratusan Personel Kepolisian Diterjunkan Amankan TPS saat Hari Pencoblosan di Kuningan

Selasa, 13 Februari 2024 | 12:20 WIB
header img
Sebanyak 620 personel kepolisian siap mengamankan proses pemilu saat hari pencoblosan tiba di TPS wilayah Kuningan, Jabar. (Foto: Andri)

KUNINGAN,iNewsKuningan.id - Dalam rangka pengamanan Pemilu 2024, Polres Kuningan di bawah kepemimpinan AKBP Willy Andrian, telah mengumumkan penambahan personel keamanan. Sebanyak 60 personel Brimob dari Polda telah ditambahkan, menjadikan total keseluruhan personel yang dikerahkan mencapai 620 untuk mengamankan seluruh proses pemilu.

Termasuk pengamanan di Tempat Pemungutan Suara (TPS) se-Kabupaten Kuningan, Jabar. AKBP Willy Andrian menyampaikan, keberadaan Brimob bertujuan untuk antisipasi apabila terjadi eskalasi situasi yang berpotensi menimbulkan chaos atau keributan selama pelaksanaan pemilu.

Editor : Andri Yanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut