47 Kali Gagal, ini Kisah Mantan TKI yang Jadi Bos Minimarket

Dede Kurniawan/Net Kuningan
Kisah mantan TKI yang jadi bos Minimarket. (Foto: dok iNews)

JAKARTA, iNewsKuningan.id Empat puluh tujuh kali gagal, ini kisah mantan TKI yang jadi bos Minimarket. Kini dia memiliki belasan cabang minimarket, dan kisah perjalanan usaha nya menginspirasi. 

Subaidi, seorang pria asal Madura berusia 38 tahun, adalah seorang mantan TKI yang pernah bekerja di Malaysia. Ia tidak takut dengan berbagai rintangan, telah mencoba berbagai perusahaan dan mengalami pasang surut.

Hal ini disampaikan pada podcast Helmy Yahya Bicara, yang dikutip idxchannel.com, Selasa (11/10/2022). Subaidi pun membagikan cerita perjuangannya. 

Subaidi kini menjadi bos dari puluhan toko serba ada dan bisnis lainnya. Ini semua berkat ketekunannya dalam menjalankan bisnis yang digelutinya selama ini.

Ini Kisah awal mula Subandi meniti karir

1. Hanya Lulusan SD

Subandi salah satu orang yang tidak beruntung dalam dunia pendidikan, karena pendidikannya yang rendah, Subaidi terpaksa menyerah saat masih remaja. 

Meski hanya berbekal lulusan SD, Subandi memberanikan diri untuk menginjakkan kaki di negara lain, pada saat itu Subaidi tidak serta merta mendapatkan pekerjaan. Subaidi butuh waktu satu tahun di negara tetangga untuk bisa bisa bekerja. 

Editor : Miftahudin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network