KUNINGAN,iNEWS.ID–Fraksi Gerindra DPRD Kuningan mengingatkan agar Raperda tentang Pemberian Insentif dan Kemudahan Investasi yang masuk dalam Propemperda 2026 tidak melenceng dari tujuan utamanya, yakni meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Sekretaris Fraksi Gerindra DPRD Kuningan, H Eman Suherman, menegaskan bahwa percepatan investasi memang menjadi kebutuhan objektif daerah di tengah keterbatasan fiskal dan tingginya angka pengangguran.
Namun demikian, ia menekankan pentingnya sikap selektif dari pemerintah daerah dalam merumuskan dan menerapkan regulasi tersebut.
Editor : Andri Yanto
Artikel Terkait
