Kuningan Terima 5 Traktor Baru Bantuan Pemerintah Pusat

Andri Yanto
Pemerintah Kabupaten Kuningan, Jabar, kembali menerima bantuan alat dan mesin pertanian berupa lima unit hand traktor dari Kementerian Pertanian RI. Foto: Andri/iNewsKuningan

KUNINGAN,iNEWS.ID–Demi mempercepat mekanisasi pertanian kembali diperkuat Pemerintah Kabupaten Kuningan, Jabar. Salah satunya yakni melalui bantuan lima unit alat dan mesin pertanian berupa hand traktor kepada lima kelompok tani.

Kepala Diskatan Kuningan Dr Wahyu Hidayah mengungkapkan, meski luas baku sawah Kuningan hanya 26.016 hektare, produktivitas pangan daerah ini konsisten berada di atas rata-rata Jawa Barat. Dengan Indeks Pertanaman (IP) mencapai 2,5, petani Kuningan mampu menanam dua hingga tiga kali dalam setahun.



Editor : Andri Yanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network