Longsor di Hantara Rusak Rumah Warga, Dapur dan Kamar Mandi Ambruk

Andri Yanto
Bencana tanah longsor melanda Desa Pakapasan Hilir, Kecamatan Hantara, Kuningan, hingga menyebabkan kerusakan parah bangunan rumah warga. Foto: BPBD Kuningan

KUNINGAN,iNEWS.ID–Bencana tanah longsor melanda Desa Pakapasan Hilir, Kecamatan Hantara, Kuningan, Jabar. Akibat kejadian ini, satu unit rumah milik Lasih (72) mengalami kerusakan cukup parah, terutama pada bagian dapur dan kamar mandi yang ambruk.

Beruntung tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Kepala Pelaksana BPBD Kuningan, Indra Bayu Permana, menjelaskan bahwa insiden longsor ini dipicu oleh angin kencang dan kondisi bangunan rumah yang sudah lapuk.



Editor : Andri Yanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network