Ungkap Sindikat Curanmor Antar Daerah: Pelaku asal Sumatera, Ditangkap Saat Beraksi

Andri Yanto
Jajaran kepolisian berhasil mengungkap sindikat kasus pencurian kendaraan bermotor antar daerah asal Lampung yang beraksi di Kuningan, Jabar. (foto: Ist)

KUNINGAN,iNEWS.ID - Jajaran kepolisian berhasil mengungkap kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) dengan modus pemberatan serta penadahan, yang terjadi di wilayah hukum Polres Kuningan, Polda Jabar.

Dua orang tersangka berhasil diamankan, satu di antaranya merupakan pelaku utama yang kerap beraksi di sejumlah rumah sakit di Jawa Barat.

Kapolres Kuningan, AKBP M Ali Akbar mengungkapkan, pengungkapan kasus ini bermula dari laporan pencurian sepeda motor milik seorang mahasiswa bernama Muhamad Azaria Mahardika (23) di area parkir RSU Permata Kuningan.



Editor : Andri Yanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network