Penyelam Basarnas Diterjunkan, Korban Tenggelam di Ciwaru Ditemukan

Andri Yanto
Tim gabungan berhasil menemukan korban tenggelam di Sungai Citaal, Ciwaru, Kabupaten Kuningan, Jabar, usai menerjunkan penyelam Basarnas. (foto: Ist)

KUNINGAN,iNEWS.ID–Tim gabungan berhasil menemukan korban tenggelam di Sungai Citaal, Desa Ciwaru, Kecamatan Ciwaru, Kabupaten Kuningan. Korban bernama Muhamad Azka Pratama (10), warga setempat, ditemukan setelah upaya pencarian intensif melibatkan berbagai pihak, termasuk dua penyelam dari Basarnas.

Kepala UPT Damkar Kuningan, Andri Arga Kusumah mengonfirmasi bahwa korban ditemukan pada pukul 09.45 WIB.

"Alhamdulillah, korban tenggelam di Sungai Citaal sudah berhasil dievakuasi," ujarnya, Senin (17/3).



Editor : Andri Yanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network