Banjir Rendam Puluhan Hektar Sawah di Indramayu, Petani Rugi Puluhan Juta

Selamet
Banjir mengakibatkan puluhan hektar sawah terendam, menyebabkan kerugian signifikan bagi para petani di Indramayu, Jabar. (Foto: Ist)

INDRAMAYU,iNewsKuningan.id - Bencana banjir kembali melanda Kabupaten Indramayu, tepatnya di Desa Pranggong, Kecamatan Arahan. Kejadian ini mengakibatkan puluhan hektar sawah terendam, menyebabkan kerugian signifikan bagi para petani, Rabu (31/1).

Dilaporkan bahwa hujan deras yang terjadi selama tiga hari berturut-turut, menjadi penyebab utama terjadinya banjir di area persawahan. Kondisi ini memaksa para petani di Desa Pranggong, untuk menunda aktivitas bercocok tanam mereka hingga waktu yang belum dapat ditentukan.



Editor : Andri Yanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network