4. Sumedang
Sumedang dikenal sebagai daerah yang memiliki makanan khas tahu yang sangat lezat. Kerap dijadikan sebagai tempat wisata, Sumedang ternyata memiliki jumlah penduduk yang tidak sebanyak di daerah lain lho. Jumlah penduduk di Sumedang hanya sekitar 1,2 juta jiwa.
3. Kuningan
Kuningan juga masuk dalam deretan daerah tersepi di Jawa Barat. Jumlah penduduknya secara keseluruhan sekitar 1,1 jiwa. Mata pencaharian penduduknya sendiri mulai dari bertani hingga nelayan.
2. Purwakarta
Selain itu ada juga Purwakarta. Meski terlihat daerahnya padat penduduk, namun kebanyakan daerah ini dikelilingi oleh perbukitan. Bahkan jumlah penduduknya juga tidak banyak, hanya 950 ribu jiwa
1. Pangandaran
Pangandaran salah satu kabupaten di Jawa Barat yang memiliki luas sekitar 1.011,04 kilometer. Pangandaran juga daerah yang memiliki jumlah penduduk paling sedikit di Jawa Barat, yakni hanya 500 ribu jiwa.
Nah, itulah daerah tersepi di Jawa Barat dari Pangandaran sampai Majalengka. Semoga artikel ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan pembaca semua.
Editor : Miftahudin
Artikel Terkait