10 Bahasa Gaul yang Viral 2022, Kerap Dipakai di Media Sosial

Ratih Ika Wijayanti
10 Bahasa Gaul Viral 2022, Ada Arti YGY, POV, Ngebadut, dan Lainnya. (Foto: MNC Media)

6. Hyung

Hyung sebenarnya berasal dari bahasa Korea yang berarti kakak laki-laki. Namun, istilah ini kemudian banyak digunakan dalam percakapan anak-anak muda di media sosial untuk menunjuk seorang pria. Istilah Hyung ini banyak digunakan terutama di Twitter. 

7. Sabi

Sabi merupakan bahasa gaul yang banyak digunakan dalam percakapan di chating maupun di media sosial seperti Twitter, TikTok, dan Instagram. Sabi sendiri berasal dari kata Bisa yang merujuk pada kesanggupan atau kemampuan. 

8. TBL

Kata TBL sangat populer diucapkan oleh anak muda masa kini. TBL merupakan singkatan dari “Takut Banget Loh” yang merujuk pada ungkapan rasa ketakutan. 

9. NBL

Selain TBL, anak-anak zaman sekarang juga banyak menggunakan istilah NBL dalam percakapan atau chatting. Istilah ini merupakan singkatan dari “Ngakak Banget Loh” yang biasanya digunakan untuk merespon pesan berupa postingan lucu atau hal yang membuat tertawa. 

Editor : Miftahudin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network