Akses Jalan Kabupaten Nyaris Amblas usai Diterjang Longsor di Jalaksana

Andri Yanto
Hujan dengan intensitas tinggi hingga lebat yang mengguyur wilayah Kuningan menyebabkan bencana longsor di dua titik hingga mengancam akses jalan kabupaten. Foto: BPBD Kuningan

KUNINGAN,iNEWS.ID–Hujan dengan intensitas tinggi hingga lebat yang mengguyur wilayah Kuningan menyebabkan bencana tanah longsor di dua lokasi berbeda. Yakni Desa Jalaksana di Kecamatan Jalaksana dan Desa Singkup di Kecamatan Japara.

Akibatnya, akses jalan kabupaten hingga jalan usaha tani terganggu, bahkan nyaris amblas. Kepala Pelaksana BPBD Kuningan, Indra Bayu Permana mengatakan, longsor pertama terjadi di Desa Jalaksana.



Editor : Andri Yanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network