KUNINGAN,iNEWS.ID–Fenomena mundurnya Direktur Perumda Aneka Usaha (PDAU) Kuningan kembali terulang di tengah masa jabatan. Sejarah ini seperti tak pernah berakhir dan terus menjadi sorotan publik.
Kali ini, mundurnya Heni Susilawati dari kursi direktur mendapat perhatian tajam dari Anggota Komisi II DPRD Kuningan, Ali Akbar.
Politikus yang juga menjabat sebagai Ketua Fraksi PPP-Demokrat itu menilai, pengunduran diri berulang para direktur PDAU menjadi bukti kegagalan pemda dalam melakukan proses seleksi awal direksi.
Editor : Andri Yanto
Artikel Terkait
